Bagi para catlovers, tentunya kalian sudah mengerti bahwa kodrat hewan feline yang satu ini bisa menjadikan apa saja sebagai mainan, entah itu tali, gagang sapu, kertas koran, tidak ketinggalan juga kardus kosong. Dan Rumah Studio Perabot yang berbasis di Bulgaria, Cacao Furniture memiliki ide terbaru tentang hal ini.
Mengapa tidak buatkan saja rumah dari kardus untuk mereka yang disesuaikan juga dengan kebutuhan para ownernya ? Tempat tinggal untuk kucing kesayangan ini hadir dalam berbagai bentuk dan model. Ada yang berbentuk serupa TARDIS untuk penggemar serial `Doctor Who`, bentuk kapal luar angkasa bagi penyuka tema luar angkasa, rumah tema sepakbola bagi pencinta olahraga, dan masih banyak lagi.
Velislav dan Dimitar, desainer penggagas rumah kucing unik ini, meyakinkan bahwa semua model sudah diuji coba dengan kucing mereka sendiri, yang turut terkesan dengan kreasi ownernya tersebut. Bersama-sama, mereka menciptakan kreasi sem-purrr-na untuk para kawan berbulu dan pemilik mereka.
Velislav dan Dimitar, desainer penggagas rumah kucing unik ini, meyakinkan bahwa semua model sudah diuji coba dengan kucing mereka sendiri, yang turut terkesan dengan kreasi ownernya tersebut. Bersama-sama, mereka menciptakan kreasi sem-purrr-na untuk para kawan berbulu dan pemilik mereka.
Related Post =
Akhirnya Kita Bisa Menjilat Kucing Lewat Inovasi Sikat Ini!
Jebakan Tikus Raksaksa untuk Kucing
Penampakan Kucing Sebelum & Sesudah Mandi (16 Pict)
Bukti Bahwa Kucing Itu Sebenarnya Mirip Manusia
Arti Kebiasaan Kucingmu Sebenarnya ( 15 Pict )
Akhirnya Kita Bisa Menjilat Kucing Lewat Inovasi Sikat Ini!
Jebakan Tikus Raksaksa untuk Kucing
Penampakan Kucing Sebelum & Sesudah Mandi (16 Pict)
Bukti Bahwa Kucing Itu Sebenarnya Mirip Manusia
Arti Kebiasaan Kucingmu Sebenarnya ( 15 Pict )